Friday, 8 February 2013

KETUA PARTAI DEMOKRAT, ANAS URBANINGRUM TERSANGKA?

KETUA PARTAI DEMOKRAT, ANAS URBANINGRUM TERSANGKA?. Banyak artikel politik Indonesia yang beredar di social media saat ini mengatakan Anas akhirnya sudah menjadi tersangka. KPK membantah hal tersebut. Agaknya opini publik yang terbentuk dengan obrolan politik di tanah air cukup kuat memperkirakan Anas sudah menjadi tersangka. Apalagi, KPK telah resmi menyatakan itu tidak benar. Jadi secara alami masalah seperti itu tidak harus menjadi berita lagi.

"Apalagi dengan penyebutan KPK (Komisi Pemberantasan Korupsi) dalam berita. Apakah menyesatkan dan bisa merugikan citra Komisi sudah dalam posisi di trek saat ini," kata Pasek, Ketua Divisi Komunikasi Publik DPP Demokrat, Gede Pasek Suardika. Masih misterinya kasus Anas yang namanya sempat disebut-sebut dalam beberapa kasus yang melibatkan Nazaruddin, Andi Malarangeng. Namun pada kenyataannya Anas belum terbukti menjadi tersangka. Anas bahkan menantang pihak yang menyatakan dirinya terlibat dalam kasus Wisma Atlet Hambalang dan lain-lain.

Berbagai pihak memperkirakan isu ini hanya hoax dan sengaja dihembuskan untuk mempengaruhi kondisi politik yang saat ini cukup memanas. Beberapa partai politik menghadapi kenyataan bahwa para kadernya terlibat dalam kasus korupsi-korupsi terbesar dan terheboh di Indonesia. Sebelumnya Angelina Sondakh yang telah lebih dahulu dijatuhi hukuman 4,5 tahun kurungan karena terbukti menerima uang sebesar Rp. 12.58 miliar. Mengapa Anas hingga kini masih belum berstatus tersangka. Inilah jawabannya yang ingin diketahui masyarakat saat ini.

Kenyataan membuktikan hingga kini Anas Urbaningrum masih menjadi Ketua Partai Demokrat meski beberapa pihak sudah berkali-kali menyindirnya untuk segera turun dari Ketua Partai namaun Anas tak bergeming.

Artikel Terkait Berita Politik Indonesia ,Korupsi

0 comments:

Post a Comment